Aluminium alloy 6061 merupakan logam yang bersifat ringan, tahan korosi, peng hantar listrik dan panas yang baik serta mudan di bentuk. Namun Aluminium alloy 6061 memiliki kelemahan seperti kekerasan rendan dan permukaan kusam, Proses hard chrome merupakan salah satu cara finising logam yang banyak dipakai agar terhindar dari korosi, selain itu juga hard chrome dapat meningkatkan mutu logam…
SURYADI RAMADHAN. Analisis Pengaruh Proses Normalizing Pada Sambungan Las SMAW Baja Plat SS-400 Terhadap Nilai Impact dan Hardness, dibimbing oleh Ir. Nawawi Juhan, M.T, dan Syukran, S.T., M.T. Sambungan pengelasan pada baja plat SS-400 di proses dengan metode pengelasan SMAW, menggunakan arus DC 100 Ampere, elektroda yang digunakan yaitu E-7016, pengelasan dilakukan dengan mengikuti WPS. Hasi…
Tujuan penelitian ini adalah untuk menentukan pengaruh berat adsorben, ukuran partikel adsorben, dan waktu kontak terhadap efisiensi penyisihan surfaktan LAS. Penelitian dilakukan dengan mengontakkan limbah laundry yang mengandung LAS dengan konsentrasi awal 64,44 ppm dengan adsorben Palm Oil Fuel Ash (POFA) secara batch. Pengontakan dilakukan selama 15, 30, 45, 60 dan 75 menit. Ukuran partikel…