Tujuan dari pembuatan proyek akhir ini adalah untuk melatih kelompok ‎masyarakat di bidang kelistrikan dalam hal memperoleh sertifikat uji kompetensi. ‎Modul trainer ini dirancang dalam satu unit meja kerja dengan desain tiga ‎kelompok sesuai tingkatan penggunaan pada masing-masing group, group pertama ‎untuk beban tingkat pertama dan seterusnya. Proses perancangan dan p…
ABSTRAK Modul ini dibuat dengan tujuan untuk mempermudah masyarakat yang dalam proses pembuatan adonan makanan yang selama ini membutuhkan biaya operasional yang tinggi dan membutuhkan waktu yang lama serta tenaga yang besar untuk proses memasak suatu adonan seperti pembuatan adonan dodol yang secara manual bisa membutuhkan waktu lebih lama, dengan adanya alat/modul ini bisa mengurangi hal t…
ABSTRAK Padi merupakan hasil pertanian yang utama karena merupakan bahan pokok makanan masyarakat Indonesia bahkan dunia.Akan tetapi, tidak setiap musim panen padi sesuai dengan harapan para petani. Hal ini diakibatkan banyak faktor, salah satunya akibat serangan hama padi yang merusak tanaman padi. Hama yang merupakan musuh utama para petani adalah wereng.Akibat dari serangan wereng in…